PANITIA REKRUTMEN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL
KEMENTERIAN PERDAGANGAN
TAHUN 2010
Kualifikasi Pendidikan
- D3 Administrasi: 10 orang
- D3 Akuntansi: 11 orang
- D3 Kearsipan: 1 orang
- D3 Keperawatan: 1 orang
- D3 Manajemen / Administrasi: 2 orang
- D3 Manajemen: 4 orang
- D3 Sastra Belanda: 1 orang
- D3 Sekretaris: 1 orang
- D3 Teknik Informatika: 5 orang
- S1 Agrobisnis: 1 orang
- S1 Akuntansi: 12 orang
- S1 Bahasa Inggris: 1 orang
- S1 Ekonomi Pembangunan: 4 orang
- S1 Ekonomi/ Ekonomi Pembangunan: 4 orang
- S1 Hukum Perdagangan Internasional: 1 orang
- S1 Ilmu Administrasi: 1 orang
- S1 Ilmu Hukum: 18 orang
- S1 Ilmu Komunikasi: 2 orang
- S1 Jaringan dan Tenik Komputer: 1 orang
- S1 Kearsipan: 1 orang
- S1 Komputer Akuntansi: 1 orang
- S1 Komunikasi: 1 orang
- S1 Manajemen Agrobisnis/ Sosektan/ Teknologi Pertanian/ Kehutanan: 1 orang
- S1 Manajemen/ Ilmu Ekonomi/Studi Pembangunan: 2 orang
- S1 Manajemen/Ilmu Ekonomi: 1 orang
- S1 Manajemen/S1 Studi Pembangunan/S1 Ilmu Ekonomi: 1 orang
- S1 Manajemen: 14 orang
- S1 MIPA Kimia/ Teknik Kimia: 1 orang
- S1 Pertanian/ Agrobisnis: 1 orang
- S1 Sastra Inggris / Sastra Jepang: 1 orang
- S1 Sistem Informasi/ Teknik Informatika: 1 orang
- S1 Statistik: 6 orang
- S1 Teknik Elektro/ Teknik Mesin/ MIPA Fisika/ MIPA Kimia: 2 orang
- S1 Teknik Fisika: 1 orang
- S1 Teknik Industri: 5 orang
- S1 Teknik Informatika: 8 orang
- S1Teknologi Pendidikan/ Manajemen Pendidikan: 1 orang
- S2 Ilmu Hukum Perdagangan Internasional: 4 orang
- S2 International Trade Law/ Hukum Perdagangan Internasional: 6 orang
- S2 Manajemen Strategik: 1 orang
- S2 Pendidikan Bahasa Inggris/ Sastra Inggris: 1 orang
- Penempatan dan lokasi ujian Jakarta: 164 formasi
- Penempatan dan lokasi ujian Bandung: 13 formasi
- Penempatan dan lokasi ujian Medan: 2 formasi
- Penempatan dan lokasi ujian Makassar: 2 formasi
- Penempatan dan lokasi ujian Banjarmasin: 2 formasi
- Penempatan dan lokasi ujian Yogyakarta: 2 formasi
- Lulus Perguruan Tinggi Negeri/ Perguruan Tinggi Swasta yang terakreditasi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dibuktikan dengan Nomor SK dari Badan Akreditasi Nasional dan tertera pada ijazah/ transkrip nilai.
- Untuk lulusan Perguruan Tinggi di Luar Negeri, harus mendapat pengesahan dari Ditjen Pendidikan Tinggi disertai dengan konversi IPK ke dalam skala 4.
- IPK minimal 2,75 dibuktikan dengan salinan Transkrip Nilai Akhir.
- Pengumuman rekrutmen - 23 Agustus s/d 3 September 2010
- Pendaftaran online - 1 s/d 3 September 2010
- Pengiriman berkas melalui PO BOX - 2 s/d 6 September 2010
- Pengumuman lulus seleksi administrasi tahap I - 20 September 2010
- Pengumuman lulus seleksi administrasi tahap II - 27 September 2010
- Pengumuman lulus seleksi administrasi tahap III - 1 Oktober 2010
- Pengumuman lulus seleksi administrasi tahap IV - 7 Oktober 2010
- Pendistribusian Tanda Peserta Ujian tahap I dan II - 2 Oktober 2010
- Pendistribusian Tanda Peserta Ujian tahap III dan IV - 9 Oktober 2010
- Ujian Tertulis - 12 Oktober 2010
- Pengumuman lulus ujian tertulis - 19 Oktober 2010
- Psikotes dan Wawancara - 25 s/d 28 Oktober 2010
- Pengumuman lulus dan diterima sebagai CPNS - 15 November 2010